Cara Mudah Belajar Flask

Belajar FlaskFlask merupakan sebuah web framework dari bahasa python. Flask menyediakan banyak libraries serta kumpulan kode yang dapat dipakai untuk membangun website, tanpa perlu repot-repot membangun semuanya dari nol. Oleh Karena fiturnya yang sederhana, maka dengan memakai Flask akan lebih ringan serta tidak tergantung pada banyaknya library dari luar. Berikut ini kami bahas secara khusus ulasan tahapan dalam belajar Flask.

Tahapan Untuk Belajar Flask

Flask merupakan mini framework dari python guna memudahkan kamu dalam membangun dan membuat sebuah website, berikut ini adalah daftar materi dalam mempelajari Flask.

  1. Membuat website dengan Flask

    Belajar membuat website dengan menggunakan microframework flask dengan bahasa python.

  2. Aplikasi mini twitter dengan Flask’

    Pembuatan aplikasi twitter dibuat dengan menggunakan Flask. Kamu bisa mencobanya dengan menggunakan microframework flask pada python.

  3. Membuat API dengan flask

    Dengan membuat API dengan menggunakan flask, maka kita akan membuat API lengkap dengan sistem authentikasi menggunakan json web token.

Nah Berikut ini adalah penjelasan daftar materi dalam membangun website dengan Flask. Belajar membuat website memakai microframework Flask pada bahasa python bisa dengan mudah kamu pahami dengan cara mengikuti langkah-langkah berikut ini.

Perkenalan dengan Flask: Flask merupakan micro framework dari python yang dipakai untuk membuat website menjadi lebih mudah.

  • Web app pertama harus dengan Flask: Cara flask bekerja sangat singkat, kamu bisa membuat website dengan cepat.
  • Restart server otomatis dan set windows: Restart server pada flask dengan otomatis untuk melihat perubahan pada kode, cek juga apa yang harus kamu siapkan di windows.: Routing Flask statis dan dinamis: Kamu harus mengatur routing pada flask, baik routing statis maupun dinamis seperti menggunakan url slug yang unik atau id.
  • Melakukan template html dengan jinja: Untuk mengoper data dan memberi respon dalam format html, kamu bisa menggunakan templating jinja dari Flask.
  • Akses form metode post: Kamu harus memahami cara mengakses data dari metode post pada flask.
  • Akses parameter get: Kamu juga harus mengetahui cara mengakses data dari metode get pada Flask.
  • Menggunakan sistem logika pada html jinja: Buatlah logika sederhana langsung dari template html dengan menggunakan jinja.
  • Penggunaan url for: Fungsi url for pada Flask ini berguna untuk mengatur link menjadi lebih mudah.
  • Cookie pada Flask: Mengatur cookie dengan Flask, kamu bisa belajar Flask untuk menyimpan dan mengeluarkan data pada cookie di website.
  • Login dan logout dengan session: Kamu dapat mengatur session dan belajar menyimpan serta mengeluarkan data pada session di website, sistem ini cocok digunakan untuk sistem login dan logout.
  • Flask dengan message: Membuat Flash message dengan fungsi dari Flask untuk pesan singkat kepada user yang hanya berlaku untuk satu kali saja.
  • Abort pada halaman error: Kita bisa menentukan dan membuat template sendiri untuk setiap error yang terjadi di aplikasi Flask ini.
  • File untuk upload: Kamu akan tau cara mengupload file pada website dengan menggunakan Flask di python ini.

Meskipun kurang terekspos dan jarang dirilis updatenya, Flask sudah menjadi sangat populer di kalangan penggemar Python. Pada tahun 2016 lalu, Flask telah menjadi Python web development framework yang sangat populer digunakan oleh para programmer dunia. Untuk Belajar Flask dengan mudah dan benar, maka silahkan bisa menghubungi nomor  0896-5331-2998, semoga bermanfaat dan silahkan mencoba. Tempatnya Belajar Pemrograman Python ya disini

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *